Juni 17, 2012


MACAM - MACAM PANTUN

Mata genit beradu pandang
senyum adik menggoda abang
ayolah dik kita melayang
menuju negeri sebrang

========================

Ada harta tidak terjaga
ada peti tidak terkunci
bahana cinta anak remaja
sekejap kasih sekejap benci

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

THANK YOU FOR YOUR COMMENT